Minerva R150VX

Minerva, sebuah perusahaan pembuat motor yang sudah menghasilkan banyak motor bagus dan berkualitas dengan harga murah, kembali meluncurkan motor terbaru mereka yaitu Minerva R150 VX.
Penampilan bersi R150 sebelumnya yang meniru design Honda CBR, kini telah berubah dan menampilkan design sendiri, lebih gagah dan berani, walau masih ada ada sedikit gaya CBRnya, tapi  secara garis besar model terbarunya ini sangat bagus, dan taenaga yang dihasilkanjuga besar yaitu 13,5 ps. Jadi di jalanan bisa lah meladeni Honda Verza dan mengungguli Yamaha Byson.

Spesifikasi:
Add caption
Mesin: 4-stroke, SOHC, single cylinder with oil cooler dan engine balancer
Jenis Kopling Multiplate. Kopling Basah
Final Rasio: 2,533
Bore x stroke: 61 x 49.5 mm
Max power: 13.5 PS / 9.500 rpm
Max Torsi 10.5 Nm / 7.000 rpm
Rasio Kompresi: 9.2 : 1
Transmisi 5-speed (1-N-2-3-4-5)
Pengapian: Digital CDI
Battery: 12 V-7 AH
Starter: electric dan kick

Dimensi:
Panjang x Lebar x Tinggi: 1982 x 675 x 935 mm
Jarak Sumbu Roda: 1365 mm
Jarak Terendah: 195 mm
Berat Kosong: 115 kg
Beban Maksimum: 150 kg
Kapasitas Tangki: 12 Liter

Suspensi:
- depan: Upside down
- belakang: Monoshock
Rem
- depan: Disc Brake Double Piston
- belakang: Disc Brake Double Piston
Ban:
- depan: 80/90-17"
- belakang:120/70-17"


http://pertamax7.com/2012/08/10/minerva-katanya-bukan-mocin-tapi-tetep-dianggap-mocin-motor-china-bingung-gan-d/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar